BlogGames

Download Cheat GTA San Andreas Android Lengkap 2024

Download Kumpulan Kode Cheat GTA San Andreas Android Terlengkap Didunia, Updated! – Jika kamu lagi mencari kode cheat GTA SA android, kamu ada di situs yang tepat. Cara hack cheat GTA San Andreas android ini tidak ada ditempat yang lain. Berikut kami bagikan cheat GTA beserta tutorial cara menggunakan Cheat GTA di android.

Rockstar Games saat ini membawa game ikonik mereka yaitu GTA San Andreas (Grand Theft Auto) ke platform Android. Versi GTA SA di android hampir sama dengan GTA yang ada di PC atau PS.

Kamu bisa memainkan story mode dan menyelesaikan banyak misi dan gameplay yang sama menarik dengan yang ada di PC maupun PS.

Ukuran Game GTA APK di sekitar 2,5 GB. Memiliki ukuran yang cukup besar. Namun baiknya gta sa apk ini tidak memakan banyak baterai saat di mainkan dalam waktu yang lama.

Baca juga Cheat GTA San Andreas Terlengkap PC

Video Rekomendasi

Cara Menggunakan Cheat GTA SA Android

cheat gta san andreas android
cheat gta san andreas android

Sebelumnya untuk menggunakan cheat GTA di android tidak semudah menggunakan cheat di pc atau konsol game lainnya seperti PS2 atau PS3.

Karena perlu menggunakan keyboard, buka keyboard pc ya, maka kamu harus melengkapi bahan-bahannya terlebih dahulu. Berikut bahan yang harus kamu gunakan sehinggan cheat gta android ini bisa work 100% berhasil di HP anda.

1. Download GTA San Andreas Android

Jika kamu belum memiliki game gta sa sandroid pada hp android kamu, kamu bisa download gta di link yang kami bagikan dibawah ini.

Cara install GTA SA pada Android

  1. Download ketiga file diatas tadi.
  2. Install GTA Apk atau Mod GTA (Salah satu saja)
  3. Setelah selesai Ektrak file OBB GTA
  4. Pindahkan folder com.rockstargames.gtasa ke folder “/android/obb/” (didalam folder obb)
  5. Selesai! selamat bermain GTA SA pada android.

Kita lanjut untuk menggunakan cheat GTA SA android kamu harus lakukan langkah kedua dibawah ini.

Baca juga Cara Main Game PS3 di Android Offline

2. Install Aplikasi Hacker Keyboard Android

Ya cara ini harus kamu lakukan untuk memunculkan keyboard di layar android agar, hal ini karena android keyboard default tidak bisa muncul begitu saja.

Kamu bisa menggunakan keyboard eksternal dan hubungkan pakai bluetooth atau USB. Tapi jangan khawatir, jika kamu tidak punya keyboard external kamu juga bisa pakai aplikasi keyboard android lho. Kamu bisa menggunakan aplikasi Hackers Keyboard Apk (download) atau Game Keyboard Apk. Download Hackers Keyboard atau Game Keyboard android pada link tadi.

Dengan menggunakan aplikasi hackers keyboard apk, setelah install dan jadikan sebagai default keyboard, tombol toogle on keyboard akan muncul di bar notifikasi. Kamu bisa memunculkan keyboard dengan menggeser notifikasi kebawah dan men-tap untuk mengaktifkan keyboard, sehingga keyboard akan muncul saat sedang didalam permaianan GTA ini.

Maka dengan begitu, kamu bisa mengetikkan kode cheat gta sa android hacker keyboard secara langsung dengan mudah!

3. Save GTA Sebelum Cheating

Ketika kamu memakai cheat gta maka archivement atau misi di gta otomatis akan hilang. Jadi usahakan simpanan GTA kamu tetap aman ya guys. Kamu bisa merename file save gta kamu yang ori, atau mengcopy ke folder lainnya.

Kumpulan Kode Cheat GTA SA Android Lengkap Bahasa Indonesia

kode cheat gta sa android
kode cheat gta sa android

Kumpulan cheat GTA San Andreas Android lengkap bahasa indonesia:

KeteranganKode
KebalGONPXWR
Show MappingsKRRIHBT
Show Tap To TargetMIZYXHZ
Show TargetingJQFUDUB
Menyelesaikan Misi Sekarang (bukan semua)BYIXZIY
Mempercepat Waktu 4 Jam KemudianYACKMWS
Senjata Set 4BIEUHQY
Memperlambat GameFNJFCZC
Mempercepat GameEHWBWDS
Perang Gang Dimana-manaEAMLJNN
Hanya Gang Dimana-manaHAPOHXR
Merekrut Gang dengan RocketQAONHOH
Merekrut Gang dengan AK-47AWIOMPH
Merekrut Gang dengan PistolJEZRPI
Tema PantaiBWCMMTD
Tema BadutHDLIWGB
Tema TelanjangBNIZWSB
Tema PedesaanOAXCCRI
Tema Samurai NinjaAAUSQP
Chaos & MayhemAKOZBCH
Pejalan kaki dimana-mana menggunakan ElvisLNHVOAE
Kerusuhan pejalan kakiNJXPCYE
Pejalan kaki menyerang kamuFARYJHZ
Pejalan Kaki Menyerang Kamu dengan SenjataERFBFNI
Pejalan Kaki Memiliki SenjataGDNXHDK
AdrenalineSLSNRKK
Lompat TinggiBFMANNZP
Bunuh DiriSLOTSFK
Full SenjataRYSMRM
Darah, Uang dan PeluruPJYNQCQ
Senjata HitmanSDWBWHE
Peluru Tak TerbatasNECUMZ
Menyelam Tanpa BatasPOOOJOX
Skill Mengemudi MaksimalEHWBWDS
GemukAESHXWQI
BerototSGVDSQW
Full RespekMTGIISR
Daya Tarik MaksimalAPGZLQR
Stamina MaksimalAEZLCKXU
Tidak Pernah LaparKBTMUVH
JetpackCDGUDEP
ParasutGSUMLEG
Kebal PeluruBLOKKIK
Pukulan Maut / Tinju MautLRMYOJM
KurusAWXDCRJ
Selalu SoreKTGDLXY
Selalu Tengah MalamAWUJNBB
Pengendara AgresiveIOKXTFJ
Semua Lampu HijauENQCFMA
Semua Mobil Warna HitamGOYDVAO
Semua Mobil Warna PinkGYKVYTR
Semua Mobil PedesaanJTBCSN
Semua Mobil SportsFRIUBIL
Lalu Lintas SepiDEHDRX
Semua Mobil Pakai Nitro (NOS)WUSDOTO
Sepeda Lompat TinggiTDBKCEH
Perahu Boat TerbangPTHSEO
Mobil TerbangDOTBSFK
Mobil Meledak Saat DitabrakBXBTUBTI
Tabrak Mobil MelayangJBVIJXA
Ledakan Semua MobilBKFONFE
Mobil TransparanSDWBWHE
Perfect HandlingDLNNHZJ
Mobil CaddyDAHESZY
Mobil JenazahPSPNATX
Mobil HydraAWPTMIIQ
Mobil Balap 1BIGLWCDD
Mobil Balap 2HPGPIJZ
Mobil Balap 3BGJPSYC
Mobil Balap 4BIEAVBAY
Mobil RhinoAYNVQVK
Mobil StretchIXSMWCQ
Mobil SampahQPOLSVK
Mobil VortexEHWBWDS
Polisi Bintang 6 (Wanted Level)GWJZWC
Menghilangkan PolisiKDTZNHO
Polisi Bintang 2NCBXXDX
Bintang Polisi TetapBYKGOAB
Senjata Set 1BEFWKSBQ
Senjata Set 2SHHIHJG
Senjata Set 3GOIZSSX
BerawanVBWEMQX
Cuaca CepatOWAKIJ
BerkabutEGCEBVM
HujanTAVPIER
Badai PasirJBWDWWO
BadaiEAKILHM
Cuaca CerahAAEXPPQC
Cuaca Sangat PanasHTRTTVJ
Cheat GTA SA Android by ruaskabar.com

Nah itu dia cara cheat GTA dan kumpulan cheat gta sa android lengkap bahasa indonesia.

Download Cheat GTA San Andreas Android Lengkap

Jika kamu ingin menyimpan kode cheat gta sa android ini agar kamu bisa print atau simpan di hp, kamu bisa download kode cheat GTA SA android diatas pada link dibawah ini.

Download Cheat GTA San Andreas Android Lengkap

Dengan mendownload cheat gta sa android diatas, kamu bisa buka secara offline tidak perlu repot-repot mengunjungi kami terus disini.

Download Cheat GTA San Andreas Android Misi Selesai

Jika kamu ingin Download Save GTA SA Android 100% Misi Tamat android download di link dibawah ini.

Download save gta sa android 100% misi selesai

Dengan file save gta sa android tamat, tentu anda dapat mengakses semua misi (misi terbuka) dan hidden place di GTA, uang banyak, dan lain-lain.

Fitur Save GTA SA Android 100% Tamat

  • Misi Tamat
  • Crime Rating: King of San Andreas
  • Memilik Semua Senjata Lengkap
  • Uang 9999999999
  • Semua pakaian Lengkap
  • Semua Misi Sekolah Selesai dengan Medali Gold

Baca juga Cara Bermain Game PS4 di Android

GTA memang game yang sangat menyenangkan untuk dimainkan, kamu bisa menjelajahi seluruh isi kota apalagi jika menggunakan cheat, akan lebih seru.

Menggunakan mobil modification, motor, helli, tank dan yang lainnya.

Nah itu dulu dari kami tentang cheat gta sa android ini, terimakasih ya sudah membaca artikel kami ini AC10. Sampai jumpa lagi di info dan tutorial GTA SA Android lainnya.

Redaksi RuasKabar.com

Tim penulis berita yang berkomitmen menyajikan informasi akurat, terpercaya, dan relevan, dengan menjunjung tinggi etika jurnalistik untuk memberikan berita bermanfaat bagi pembaca.

Related Articles